Warung Bebas
HOME SING IN LOG OUT
SELAMAT DATANG DI WITTO BLOG | TEMPAT NONGKRONG PARA BLOGGER | Voucher Bersama - Witto Blog - Tutorial Blog | SELAMAT MENUNAIKAN IBADAH PUASA MOHON MAAF LAHIR DAN BATHIN | MAAF ATAS KE TIDAK NYAMANANNYA

Rabu, 14 Juli 2010

Setting Registry Untuk Start Menu Windows XP

Rabu, 14 Juli 2010
Cara dibawah ini ditujukan untuk setting registry pada Start Menu Windows XP.

Menyembunyikan Menu Find pada Start Menu
1. Buka regedit.exe
(anda bisa mencarinya di C:\WINDOWS\ atau klik Start Menu ->Run->ketik regedit).
2. Masuk ke :
HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer\
3. Klik Kanan folder Explorer pada panel sebelah kiri, pilih New -> DWORD Value
4. Beri nama DWORD Value tersebut dengan nama “NoFind”.
5. Klik Double NoFind tersebut, Isi Value data dengan 0 atau 1
(0 = menampilkan, 1 = menyembunyikan).

Menyembunyikan Menu Document pada Start Menu
1. Buka regedit.exe
(anda bisa mencarinya di C:\WINDOWS\ atau klik Start Menu ->Run->ketik regedit).
2. Masuk ke :
HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer\
3. Klik Kanan folder Explorer pada panel sebelah kiri, pilih New -> DWORD Value
4. Beri nama DWORD Value tersebut dengan nama “NoRecentDocsMenu”.
5. Klik Double NoRecentDocsMenu tersebut, Isi Value data dengan 0 atau 1
(0 = menampilkan, 1 = menyembunyikan).

Menyembunyikan Menu Run pada Start Menu
1. Buka regedit.exe
(anda bisa mencarinya di C:\WINDOWS\ atau klik Start Menu ->Run->ketik regedit).
2. Masuk ke :
HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer\
3. Klik Kanan folder Explorer pada panel sebelah kiri, pilih New -> DWORD Value
4. Beri nama DWORD Value tersebut dengan nama “NoRun”.
5. Klik Double NoRun tersebut, Isi Value data dengan 0 atau 1
(0 = menampilkan, 1 = menyembunyikan).

Menyembunyikan Setting Taskbar pada Start Menu
1. Buka regedit.exe
(anda bisa mencarinya di C:\WINDOWS\ atau klik Start Menu ->Run->ketik regedit).
2. Masuk ke :
HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer\
3. Klik Kanan folder Explorer pada panel sebelah kiri, pilih New -> DWORD Value
4. Beri nama DWORD Value tersebut dengan nama “NoSetTaskbar”.
5. Klik Double NoSetTaskbar tersebut, Isi Value data dengan 0 atau 1
(0 = menampilkan, 1 = menyembunyikan).

Menyembunyikan Tombol Logoff pada Start Menu
1. Buka regedit.exe
(anda bisa mencarinya di C:\WINDOWS\ atau klik Start Menu ->Run->ketik regedit).
2. Masuk ke :
HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer\
3. Klik Kanan folder Explorer pada panel sebelah kiri, pilih New -> DWORD Value
4. Beri nama DWORD Value tersebut dengan nama “NoLogOff”.
5. Klik Double NoLogOff tersebut, Isi Value data dengan 0 atau 1
(0 = menampilkan, 1 = menyembunyikan).

Menyembunyikan Subfolder pada Start Menu
1. Buka regedit.exe
(anda bisa mencarinya di C:\WINDOWS\ atau klik Start Menu ->Run->ketik regedit).
2. Masuk ke :
HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer\
3. Klik Kanan folder Explorer pada panel sebelah kiri, pilih New -> DWORD Value
4. Beri nama DWORD Value tersebut dengan nama “NoStartMenuSubFolders”.
5. Klik Double NoStartMenuSubFolders tersebut, Isi Value data dengan 0 atau 1
(0 = menampilkan, 1 = menyembunyikan).

Menyembunyikan Tombol All Program pada Start Menu
1. Buka regedit.exe
(anda bisa mencarinya di C:\WINDOWS\ atau klik Start Menu ->Run->ketik regedit).
2. Masuk ke :
HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer\
3. Klik Kanan folder Explorer pada panel sebelah kiri, pilih New -> DWORD Value
4. Beri nama DWORD Value tersebut dengan nama “NoStartMenuMorePrograms”.
5. Klik Double NoStartMenuMorePrograms tersebut, Isi Value data dengan 0 atau 1
(0 = menampilkan, 1 = menyembunyikan).

Cari Artikel Lainnya Disini
Custom Search

Bagi yang ingin belajar PHP / HTML / MySQL dengan sangat mudah sambil langsung praktek dalam waktu yang singkat,di tuntun dengan tutorial video yang di rancang khusus dan mudah di mengerti, Witto Mengajak anda belajar DISINI.

0 komentar:

Posting Komentar

Comment Yuk Biar Lebih Seru....

Prev Prev Home
 

Follow

Buku Tamu No Link